Sebagai penutup, Dian menyarankan agar orang dewasa tetap bersikap tenang ketika mendampingi anak.
Jikalau ingin memeluk, usahakan untuk meminta izin anak terlebih dahulu.
Serta jangan lupa untuk selalu melibatkan anak dalam kegiatan terkait proses duka, seperti pemakanan hingga doa bersama.
Baca Juga: 3 Tips Atasi Duka Akibat Kehilangan Pasangan, Salah Satunya Cari Dukungan Emosi
Kawan Puan, itulah beberapa cara mendampingi anak melewati masa duka yang bisa kita semua coba lakukan.
Yuk kita sama-sama ambil peran untuk mendampingi anak-anak di sekitar kita dalam melewati masa duka agar mereka tak merasa sendirian! (*)