Info SNMPTN: Simak 10 Hal yang Perlu Diperhatikan untuk Meningkatkan Peluang Lolos SNMPTN 2022

Ratu Monita - Selasa, 22 Februari 2022
Info SNMPTN terkait hal yang perlu diperhatikan saat mendaftar.
Info SNMPTN terkait hal yang perlu diperhatikan saat mendaftar. wichayada suwanachun

2. Mendaftar di hari terakhir, hal ini berisiko gangguan sistem.

3. Memilih prodi hanya berdasarkan keketatan rendah.

4. Tertinggal/tidak melakukan daftar ulang saat dinyatakan lulus SNMPTN 2022.

5. Mengabaikan informasi resmi, misalnya yang bersumber dari Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT).

Selain itu, dari info SNMPTN ini ada beberapa hal juga yang perlu kamu lakukan saat pendaftaran untuk meningkatkan peluang lolos. 

1. Pilih prodi sesuai minat

Dalam seleksi PTN jalur undangan ini, pihak LTMPT telah berulang kali menegaskan untuk memilih prodi kuliah sesuai dengan minat dan passion.

Hal ini penting diperhatikan, karena dikhawatirkan jika tidak sesuai minat dapat menghambat masa kuliahmu ke depan, selain itu mengingat saat dinyatakan lolos SNMPTN maka siswa tidak akan bisa mendaftar SBMPTN. 

Baca Juga: Info SNMPTN: 5 Jurusan Kuliah Soshum yang Punya Peluang Kerja Besar



REKOMENDASI HARI INI

Komnas Perempuan Buka Lowongan Kerja Staf Unit Pengaduan, Ini Syaratnya