Wanita Karier Rentan Alami Anemia Gizi, Kenali Gejala dan Cara Mencegahnya

Ratu Monita - Kamis, 10 Maret 2022
Wanita karier alami anemia.
Wanita karier alami anemia. chanakon laorob

- Daging merah

- Makanan laut

- Kacang polong

- Sayuran hijau 

- Buah kering, seperti kismis dan aprikot

- Sereal, roti, dan pasta yang diperkaya zat besi

Saat mengalami anemia, daging menjadi sumber zat besi yang paling baik. 

Namun, jika tidak makan daging, maka perlu meningkatkan asupan makanan nabati yang kaya akan zat besi untuk menyerap jumlah zat besi yang sama seperti orang yang makan daging.

Untuk meningkatkan penyerapan zat besi, pilihlah makanan yang mengandung vitamin C.

Selain jeruk, terdapat makanan lainnya yang mengadung vitamin C, seperti brokoli, jeruk bali, kiwi, melon, paprika, stroberi, jeruk keprok, dan tomat.

Nah, itulah gejala dan pencegahan anemia yang kerap dialami oleh wanita karier, perhatikan lagi kondisi kesehatan tubuh selama bekerja ya!

Baca Juga: Ingin Jadi Wanita Karier? Ini Tips Wawancara Kerja agar Diterima

(*)

 

Sumber: Cleveland Clinic
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat