Trauma Masa Kecil Dapat Membuat Inner Child Terluka, Ini Efeknya

Anna Maria Anggita - Sabtu, 23 Juli 2022
Inner child terluka
Inner child terluka yongyuan

- Menghadapi tantangan dalam berteman.

- Curiga terhadap orang lain.

Perlu dipahami juga bila seiring bertambahnya usia, anak-anak yang terluka secara emosional akan meninggalkan beberapa perilaku masa kecil mereka, tetapi masih memiliki inner child yang terluka jauh di dalam jiwa mereka.

Ketika sudah dewasa, kemudian stres, atau mulai merasa kewalahan, mereka sering kembali ke pola perilaku yang sudah dikenal dan mungkin bersikap seperti anak-anak untuk mendapatkan apa yang mereka inginkan.

Mungkin juga inner child yang terluka mendambakan perhatian dan rasa memiliki yang tidak pernah dialami.

Lantas, apa saja tanda-tanda inner child yang terluka?

1. Respons yang Tiba-Tiba terhadap Peristiwa Negatif

Orang dengan inner child yang terluka biasanya:

Baca Juga: Viral Kasus Bocah di Tasikmalaya, Orang Tua Harus Tahu Gejala Depresi Anak

Sumber: psychology today,Liberation Journey
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Trauma Masa Kecil Dapat Membuat Inner Child Terluka, Ini Efeknya