2. Punya Kelengkapan Dokumen
"Memang untuk mengetahui bahan baku suatu produk bagi konsumen agak tricky (susah-susah gampang)," kata Hans.
Menurut Hans, langkah paling mudah untuk mengetahui kualitas olahan seafood yakni dari kelengkapan dokumen seperti:
- Lolos BPOM
- Sertifikat halal
Dengan kelengkapan dokumen, para konsumen pun lebih nyaman saat menyantap olahan seafood.
3. Perhatikan Bahan Bakunya
Hans mengungkap olahan seafood yang berkualitas akan menggunakan bahan baku ikan dari laut dalam.
Baca Juga: 4 Tips Memasak Mudah Kepiting ala Restoran Seafood agar Tidak Amis