Selain itu, ada pula jasa dua kali screenshoot yang dibanderol dengan harga Rp1.000,00 per gambar.
Untuk jasa record, ada dua jenis pilihan yang ditawarkan.
Satu kali record sendiri diberi harga Rp1.000,00 per menit.
Sementara itu, untuk dua kali record dikenakan tarif Rp2.000,00 per menit.
Untuk pembayarannya sendiri bisa melalui berbagai macam jenis, yakni transfer bank hingga e-wallet seperti OVO, Dana, dan Shopeepay.
Menurut penelusuran di TikTok, berbagai layanan turut disediakan di jasa ini, seperti repost Instagram, screenshoot direct message, screenshoot home screen, hingga screen recorder.
Para pengguna pun harus menyerahkan data-data tertentu seperti akun media sosial.
Tentunya, hal ini akan mempengaruhi keamanan data-data pelanggannya.
Baca Juga: Kenapa Orang Suka Berbagi Masalah Pribadi di Medsos? Ini Penjelasannya