5 Cara Menjelaskan kepada Orang Tua Bahwa Kamu Perlu ke Psikolog

Arintha Widya - Sabtu, 15 Oktober 2022
Ilustrasi cara menyampaikan pada orang tua kalau kamu butuh ke psikolog
Ilustrasi cara menyampaikan pada orang tua kalau kamu butuh ke psikolog SerenaWong

Gunakanlah kesempatan ini untuk membagikan apa yang ingin kamu pelajari tentang dirimu.

Usahakan kamu tidak berharap orang tua "belajar" tentang kondisimu, meskipun mereka bisa saja melakukannya.

5. Berceritalah Senyamanmu

Terakhir, temukan waktu dan tempat yang nyaman bagimu untuk bercerita tentang hal ini ke orang tua.

Mereka pasti akan mengerti jika kamu menjelaskannya dengan baik, dan bukan di saat mereka lelah atau emosi.

Dengan begitu, kamu bisa melibatkan orang tua untuk proses penyembuhanmu selama ke psikolog.

Ini juga bisa menjadi langkah agar orang tua lebih memahamimu sebagai individu, bukan hanya sebagai anak.

Semoga informasi di atas berguna ya, Kawan Puan.

Baca Juga: Menyikapi Pengalaman Traumatis pada Anak Menurut Psikolog, Bagaimana?

(*)

Sumber: Verywell Family
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Viral di TikTok Bank BCA Buka Pinjol Tanpa Agunan, Begini Faktanya