2. Kompeten
Kompeten berarti terus belajar dan mengembangkan kapabilitas, di mana para pegawai BUMN hendaknya mempunyai perilaku berikut:
- Meningkatkan kompetensi yang dimiliki untuk menjawab tantangan kerja yang dinamis.
- Mau dan mampu membantu orang lain belajar.
- Dapat menyelesaikan tugas dengan kualitas terbaik.
3. Harmonis
Nilai ini berarti pegawai BUMN haruslah orang yang punya kepedulian dan saling peduli, serta menghargai perbedaan.
Selain itu, juga suka menolong orang lain dan dapat membangun lingkungan kerja yang kondusif.
4. Loyal