2. 5 Manfaat Berselancar bagi Kesehatan Fisik dan Mental, Redakan Stres
Berselancar atau surfing bukan sekadar aktivitas ekstrem, tapi juga bermanfaat bagi kesehatan mental dan fisik.
Surfing sendiri dilakukan dengan papan yang memanfaatkan gelombang air laut untuk bergerak.
Lantas, apa saja manfaat berselancar bagi kesehatan fisik dan mental?
Bertepatan dengan Hari Selancar Sedunia pada 17 Juni, yuk ketahui manfaat surfing baik untuk fisik maupun mental:
Meningkatkan Kesehatan Jantung
Selancar merupakan latihan kardiovaskular yang melatih sebagian besar otot tubuh.
Baca Juga: Seru dan Memacu Adrenalin, Ini 3 Olahraga di Laut yang Wajib Dicoba