Hanya Mengandalkan Algoritma dan Mesin
Hal lain yang sangat penting untuk diingat adalah Kawan puan juga harus menghindari terlalu mengandalkan mesin, algoritma, dan job alerts.
Bukan berarti ketiga hal tersebut tidak membantu proses mencari lowongan kerja.
Hanya saja jika kamu cuman mengandalkan ini, maka Kawan Puan justru akan kehilangan peluang besar lainnya.
Jadi, selain menggunakan AI untuk merekomendasikan posisi terkait, pastikan kamu juga mendedikasikan waktu setiap minggu untuk secara aktif mencari lowongan kerja, jaringan, dan menjangkau profesional lainnya.
Karena kamu mungkin tidak pernah tahu dari mana peluang kerja baru berikutnya akan datang dari mana dan siapa.
Maka dengan menghindari lima kesalahan AI ini, Kawan Puan dapat memanfaatkan alat pencarian kerja secara maksimal.
Sekaligus juga meningkatkan peluang untuk menemukan peran yang sempurna dan mencapai tujuan kariermu.
Tetap semangat yah Kawan Puan dalam mencari lowongan kerja terbaik!
(*)
Baca Juga: Bolehkah Pakai AI untuk Membuat Resume dalam Melamar Lowongan Kerja?