Mengenal Apa Itu PPK dalam Pemilu 2024 Beserta Tugas-tugasnya

Rizka Rachmania - Senin, 10 Juli 2023
Mengenal apa itu PPK dalam Pemilu 2024 beserta tugas-tugasnya.
Mengenal apa itu PPK dalam Pemilu 2024 beserta tugas-tugasnya. kab-bekasi.kpu.go.id

2. Melaksanakan seluruh tahapan penyelenggaraan Pemilu 2024 di tingkat kecamatan yang telah ditetapkan oleh KPU.

3. Melakukan dan mengumumkan rekapitulasi hasil pemungutan suara di kecamatan area kerjanya.

4. Melaksanakan sosialisasi penyelenggaraan Pemilu 2024 dan/atau yang berkaitan dengan tugas dan wewenang PPK kepada masyarakat.

5. Melakukan evaluasi dan membuat laporan setiap tahapan penyelenggaraan Pemilu di wilayah kerjanya.

6. Melaksanakan tugas lain sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan.

7. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh KPU sesuai peraturan perundang-undangan.

Nah Kawan Puan, itu dia penjelasan apa itu PPK dalam Pemilu 2024 beserta dengan tugasnya.

Kini, kamu sebagai perempuan memilih lebih tahu kan, tentang PPK dalam Pemilu yang dipilih oleh KPU?

Baca Juga: Jelang Pemilu 2024, Kenali 5 Jenis Surat Suara yang Ditetapkan KPU

(*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Komnas Perempuan Buka Lowongan Kerja Staf Unit Pengaduan, Ini Syaratnya