Jelang 17 Agustus, 7 Langkah Pasang Bendera Depan Rumah Sesuai Aturan

Arintha Widya - Rabu, 9 Agustus 2023
Ilustrasi langkah memasang bendera merah putih di depan rumah
Ilustrasi langkah memasang bendera merah putih di depan rumah Pixabay

3. Pasang Tiang Bendera

Pasang tiang bendera di lokasi yang kamu pilih, dan pastikan berdiri tegak lurus dan stabil.

Jika menggunakan penyangga, pastikan penyangga terpasang dengan baik.

4. Ikatkan Bendera dengan Benar

Ikatkan bendera pada tiang menggunakan tali pengikat yang sesuai.

Pastikan bendera tergantung dengan rapi dan tidak terlilit, dan letakknya di bagian atas tiang.

5. Periksa Keamanan

Pastikan bahwa bendera terikat dengan aman dan tidak mudah terlepas oleh angin atau cuaca buruk.

Kamu bisa menggunakan klip pengikat atau karet gelang untuk mengamankan bendera di tiang.



REKOMENDASI HARI INI

Peran Perempuan Minim, DPR Refleksi Pemilihan Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK 2024-2029