3 Sumber Makanan Bergizi untuk Kesehatan Balita, Ada Protein dan Buah

Saras Bening Sumunar - Rabu, 23 Agustus 2023
Pentingnya makanan bergizi untuk balita.
Pentingnya makanan bergizi untuk balita. Freepik

Adapun jenis-jenis makanan yang termasuk sumber protein seperti unggas, seafood, telur, dan produk kedelai seperti tahu.

2. Buah dan Sayur

Buah dan sayur menjadi sumber makanan lain yang juga baik dikonsumsi oleh balita.

Kamu dapat memilih buah yang segar serta sayuran hijau untuk sibuah hati.

Sebelum dikonsumsi, ada baiknya jika buah sudah dipotong kecil-kecil.

Hindari memberikan buah utuh seperti anggur karena rawan tersedak.

Sebagai pilihan kamu bisa memberikan apel, pear, pepaya, atau melon.

3. Biji-bijian

Sumber makanan lain yang juga baik dikonsumsi balita adalah biji-bijian.

Disarankan balita mengonsumsi biji-bijian kaya serat, vitamin B, antioksidan, dan mineral seperti zat besi serta seng.

Biji-bijian bisa berbentuk gandum, nasi, oat, roti, maupun pasta.

Kawan Puan, itu tadi berbagai sumber makanan yang baik dikonsumsi oleh balita.

Jadi, pastikan si kecil mendapatkan asupan ini ya, Kawan Puan!

Baca Juga: Anak Balita Menolak Duduk di Car Seat? Ayah Bisa Lakukan 5 Trik Ini

(*)

Sumber: Healthy Children
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

3 Sumber Makanan Bergizi untuk Kesehatan Balita, Ada Protein dan Buah