Overthinking dalam Hubungan, Kenali Tanda-Tanda dan Cara Mengatasinya

Arintha Widya - Minggu, 24 September 2023
Overthinking dalam Hubungan, Kenali Tanda-Tanda dan Cara Mengatasinya
Overthinking dalam Hubungan, Kenali Tanda-Tanda dan Cara Mengatasinya Freepik

4. Kamu sering merasa tidak yakin tentang hubungan, walau semuanya tampak baik-baik saja dari luar.

5. Kamu sering membandingkan diri dengan orang lain atau dengan pasangan sendiri, sehingga menciptakan rasa kurang percaya diri.

6. Kamu merasa kesulitan untuk bersantai dan menikmati saat-saat bersama pasangan karena pikiranmu selalu terganggu oleh kecemasan.

Cara Mengatasi Overthinking dalam Hubungan Asmara

1. Sadari Bahwa Overthinking adalah Normal

Pertama, ingatlah bahwa sesekali overthinking dalam tentang hubungan adalah hal yang normal.

Namun, ketika hal itu sampai mengganggu kebahagiaan dan kualitas hubunganmu, segeralah komunikasikan dengan pasangan.

2. Berbicara secara Terbuka dengan Pasangan

Diskusikan ketakutan dan kekhawatiranmu, sehingga pasangan dapat memahami perasaanmu dan memberikan dukungan.

Baca Juga: 3 Cara Hadapi Tantangan dalam Hubungan, Utamakan Komunikasi Terbuka!

Sumber: Lovepanky
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Representasi Karakter Perempuan dalam Game, Inklusivitas atau Eksploitasi?