Pelaku Ide Usaha Wajib Tahu, Ini 5 Cara Hadapi Penolakan dari Konsumen

Arintha Widya - Jumat, 12 Januari 2024
Cara menghadapi penolakan konsumen, pelaku ide usaha wajib tahu
Cara menghadapi penolakan konsumen, pelaku ide usaha wajib tahu Freepik

Selain itu, ingatlah bahwa penolakan konsumen bisa datang dalam beragam bentuk.

Sebagai pelaku ide usaha, tetaplah menunjukkan ekspresi yang ramah meski ditolak konsumen.

2. Tanyakan Alasan Penolakan

Kedua, cobalah tanyakan alasan konsumen menolak produk yang kamu tawarkan.

Apabila alasannya karena kesalahan penjual atau produsen, misalnya produknya kurang menarik, kamu dapat menggali informasi lebih mendalam tentang ini ke konsumen.

Biarkan konsumen memberikan kritik dan masukan, sehingga bisa kamu jadikan bahan untuk perbaikan di masa depan.

3. Berikan Respons Positif

Setelah mendengar alasan konsumen menolak produk usaha yang kamu tawarkan, tetap berikan respons yang positif.

Semisal alasannya karena kondisi keuangan belum mencukupi, kamu bisa meminta doa dari konsumen agar mendapatkan rezeki lebih untuk tambahan modal.

Baca Juga: Selain Paham Kebiasaan Konsumen, Pemilik Ide Usaha Perlu Lakukan Ini untuk Menarik Pembeli



REKOMENDASI HARI INI

Mengapa Semut Muncul di Rumah Saat Musim Hujan? Ini Cara Mengatasinya