3 Jenis Musik Penghantar Tidur Viral di TikTok, Ini Manfaatnya untuk Kesehatan Mental

Saras Bening Sumunar - Sabtu, 9 Maret 2024
Jenis musik penghantar tidur dan manfaatnya untuk kesehatan mental.
Jenis musik penghantar tidur dan manfaatnya untuk kesehatan mental. Masaru123

Beberapa komposer musik tidur yang populer termasuk Mozart, Bach, dan Beethoven.

2. Musik Ambient

Musik ambient adalah genre populer lainnya yang bisa digunakan sebagai penghantar tidur.

Jenis musik satu ini seringnya menampilkan pola dan suara berulang yang menciptakan suasana meditatif.

Beberapa musik ambient menggabungkan suara alam seperti gelombang laut atau lonceng angin untuk menciptakan lingkungan yang damai.

3. Musik Elektronik

Dari kedua jenis musik yang telah disebutkan, musik elektronik mungkin jadi pilihan terakhir untuk penghantar tidur.

Meskipun tekenal dengan gaya musik yang energik, beberapa musisi telah menciptakan lagu khusus untuk relaksasi dan tidur.

Baca Juga: Bahaya Terlalu Lama Menggunakan Headset Saat Mendengarkan Musik

Sumber: Aurora Health Care
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Representasi Karakter Perempuan dalam Game, Inklusivitas atau Eksploitasi?