Bisa Jadi Terapi Bagi Ilustrator Kathrin Honesta, Apa Itu Visual Journaling?

Arintha Widya - Minggu, 17 Maret 2024
Bisa Jadi Terapi Bagi Ilustrator Kathrin Honesta, Apa Itu Visual Journaling?
Bisa Jadi Terapi Bagi Ilustrator Kathrin Honesta, Apa Itu Visual Journaling? Tangkapan Layar POdcast Cerita Parapuan

Diantaranya metode terapi kesehatan mental, melatih kemampuan observasi, dan metode menyimpan memori yang baik.

Bagaimana Jika Tidak Bisa Menggambar?

Kathrin Honesta menambahkan, visual journaling tidak hanya bisa dilakukan dengan menggambar.

Orang yang tidak bisa menggambar bisa membuat kolase, semisal membuat kliping.

Ada banyak metode visual journaling yang bisa dilakukan, tidak harus pandai menggambar.

Pasalnya yang terpenting dalam membuat jurnal visual adalah menyimpan kenangan atau memori menjadi bentuk visual, bukan tulisan.

Itulah tadi informasi mengenai visual journaling seperti dilakukan ilustrator Kathrin Honesta.

Untuk menyimak pemaparan yang lebih lengkap, kamu bisa menyaksikan Podcast Cerita Parapuan Episode 46 di bawah ini:

Baca Juga: Apa Itu Feminine Energy yang Viral di TikTok? Begini Cara Memancarkannya

(*)



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat