Ulangi langkah peregangan ini selama beberapa kali.
3. Gerakan Leher
Letakkan kedua tangan mengait di belakang kepala, lalu tahan selama beberapa detik.
4. Gerakan Jari Tangan
Untuk peregangan jari tangan kaitkan jari kedua tanganmu kemudian dorong ke atas dan tahan selama 8 detik.
Ulangi langkah ini dengan mendorong ke arah depan tubuh dan kebelakang.
5. Gerakan Kaki
Terakhir, lakukan gerakan mengangkat tumit lalu berjinjit kemudian turunkan.
Ulangi latihan peregangan ini beberapa kali sampai merasa lebih baik.
Itu tadi lima tips peregangan ringan untuk mengatasi pegal saat perjalanan mudik.
Jadi, jangan lewatkan untuk melakukan lima latihan peregangan ini ya!
Baca Juga: Mual Saat Perjalanan Mudik Lebaran 2024? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya
(*)