Jessie J Didiagnosis ADHD, Begini Cara Mendukung Perempuan dengan Masalah Kesehatan Mental

Saras Bening Sumunar - Rabu, 24 Juli 2024
Jessie J didiagnosis ADHD dan OCD.
Jessie J didiagnosis ADHD dan OCD.

Berkaca dari apa yang dialami Jessie J, mendukung perempuan lain dengan masalah kesehatan mental menjadi hal yang perlu dilakukan.

Selain sebagai bentuk pemberdayaan perempuan, mendukung seseorang dengan masalah kesehatan mental bisa membuat kondisi emosional mereka lebih stabil.

Lantas, apa yang bisa kita lakukan untuk mendukung perempuan dengan masalah kesehatan mental?

Melansir dari laman Mind, berikut langkah yang bisa kamu lakukan:

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Jessie J (@jessiej)

1. Dengarkan dengan Empati

Mendengarkan dengan penuh perhatian tanpa menghakimi adalah langkah pertama yang penting.

Kamu bisa membantu dengan hanya menyediakan telinga yang siap mendengar.

2. Berikan Dukungan Emosional

Baca Juga: Mimpi Menteri PPPA Bintang Puspayoga: Raih Kesetaraan Gender di Tengah Budaya Patriarki

Sumber: Instagram,mind.org.uk
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

Serba-serbi Demam Babi Afrika yang Sedang Ramai, Ketahui Penyebab dan Penularannya