Pikun Tak Selalu Tunggu Tua, Ini Penyebab Sering Lupa Meski Masih Muda

Arintha Widya - Jumat, 9 Agustus 2024
Mudah lupa meski usiamu masih muda? Ini hal-hal yang bisa jadi penyebabnya.
Mudah lupa meski usiamu masih muda? Ini hal-hal yang bisa jadi penyebabnya. metamorworks

Baca Juga: 5 Makanan Ini Harus Dihindari, Awas Tingkatkan Risiko Kanker Payudara

Sebaiknya, kamu tidak minum berlebihan dan masih tetap sadar agar tidak mudah lupa dan pikun di usia muda.

5. Stres dan Kecemasan

Apa pun yang membuat sulit untuk berkonsentrasi dan menyimpan informasi baru dapat menyebabkan masalah ingatan.

Stres dan kecemasan bisa mengganggu perhatian dan menghalangi pembentukan ingatan baru atau pemulihan ingatan lama.

6. Depresi

Tanda-tanda depresi adalah kesedihan yang mendalam, kurangnya motivasi, dan berkurangnya kesenangan dalam hal-hal yang biasanya kamu nikmati.

Menjadi mudah lupa bisa jadi merupakan tanda depresi atau konsekuensi karena kamu sudah mengalaminya.

Jika mudah lupa mengganggu aktivitasmu sehari-hari, ada baiknya berdiskusi dengan dokter untuk melihat apakah ada penyebab yang dapat diatasi.

Kamu mungkin perlu memperbaiki kualitas tidur, mengganti obat, atau menjalani terapi kesehatan lainnya.

Baca Juga: Perempuan Berisiko Dua Kali Lebih Besar Alami Depresi, Gen Z Depresi Tertinggi

(*)

Sumber: Harvard Health Publishing
Penulis:
Editor: Arintha Widya


REKOMENDASI HARI INI

Pikun Tak Selalu Tunggu Tua, Ini Penyebab Sering Lupa Meski Masih Muda