Pelamar CPNS 2024 Bisa Gunakan Hasil SKD Tahun Lalu, Pahami Caranya!

Arintha Widya - Sabtu, 21 September 2024
Penggunaan nilai SKD tahun sebelum untuk daftar CPNS tahun ini.
Penggunaan nilai SKD tahun sebelum untuk daftar CPNS tahun ini. sengchoy

Baca Juga: Siap-Siap Lolos Seleksi Administrasi, Ini 9 Website Latihan Soal SKD CPNS 2024

Saat ini, periode pendaftaran CPNS 2024 sudah resmi berakhir, dengan total 3.963.832 orang mendaftar, menurut data dari Panitia Seleksi Nasional (Panselnas) per 17 September 2024.

Pengumuman hasil seleksi administrasi dipublikasikan oleh masing-masing instansi secara bertahap antara 14 hingga 19 September 2024.

Pelamar dapat mengecek hasilnya melalui portal resmi SSCASN BKN dengan login ke akun masing-masing.

Saat ini masih berlangsung masa sanggah hasil seleksi administrasi, yang dimulai dari 20 hingga 22 September 2024.

Pelamar bisa mengajukan keberatan jika merasa ada kesalahan dalam proses verifikasi dokumen pendaftaran ke instansi terkait.

Masa jawab sanggah sendiri berlangsung mulai tanggal 20 hingga 24 September 2024, namun ini bukan kesempatan untuk memperbaiki kesalahan pelamar, melainkan untuk menangani kekeliruan dari pihak instansi.

Setiap pelamar hanya diberikan satu kali kesempatan untuk mengajukan sanggah, dan hasilnya akan diumumkan setelah masa sanggah berakhir, dijadwalkan dari 23 hingga 29 September 2024.

Itulah tadi informasi mengenai penggunaan hasil tes SKD tahun 2023 untuk melamar CPNS 2024. Semoga bermanfaat.

Baca Juga: Cara Mengajukan dan Contoh Kalimat Alasan Sanggah bagi Pelamar CPNS 2024

(*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Arintha Widya


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat