Jika kamu tahu akan terbang ke negara dengan perbedaan waktu yang signifikan, cobalah untuk mengatur jadwal tidurmu beberapa hari sebelum keberangkatan.
Misalnya, jika Kawan Puan akan pergi ke tempat dengan waktu yang lebih cepat, tidurlah lebih awal dari biasanya.
Dengan demikian, tubuhmu akan memiliki waktu beradaptasi lebih cepat ketika sampai di tujuan.
2. Tetap Terhidrasi
Dehidrasi bisa memperburuk gejala jet lag, dan udara di dalam pesawat sering kali lebih kering.
Oleh karena itu, penting untuk memastikan tubuhmu tetap terhidrasi sepanjang perjalanan.
Bawalah botol air yang bisa diisi ulang, dan hindari konsumsi alkohol atau kafein dalam jumlah besar, karena keduanya dapat memperburuk dehidrasi dan mengganggu pola tidur.
3. Ciptakan Lingkungan Tidur yang Nyaman
Baca Juga: 5 Tips Mendapatkan Kursi yang Nyaman saat Naik Pesawat Kelas Ekonomi