5 Produk Non-Dairy Pengganti Susu Sapi untuk Anak 12 Bulan ke Atas

Arintha Widya - Rabu, 20 November 2024
Alternatif pengganti susu sapi untuk anak 12 bulan ke atas.
Alternatif pengganti susu sapi untuk anak 12 bulan ke atas. apomares

Pea milk atau susu kacang polong juga menjadi salah satu pilihan alternatif pengganti susu sapi.

Berbicara mengenai kandungan nutrisi, kacang polong kaya protein, vitamin D, dan kalsium, tetapi rendah kalori.

Karena kandungan kalorinya rendah, susu ini bisa dipadukan dengan makanan lain untuk memastikan kebutuhan energi anak terpenuhi.

3. Susu Kedelai

Susu kedelai adalah pengganti susu sapi yang sudah lama dikenal. Saripati kedelai mengandung banyak protein, vitamin D, dan kalsium.

Meski begitu, kalori dan lemaknya hanya setengah dari susu sapi. Pastikan memilih susu kedelai yang difortifikasi dengan nutrisi tambahan dan bebas gula untuk anak balita.

4. Susu Almond

Susu almond memiliki rasa yang lembut dan ringan, tetapi kandungan nutrisinya perlu diperhatikan.

Suus almond diketahui rendah kalori dan protein, dan hanya setengah dari susu sapi.

Sumber: Instagram
Penulis:
Editor: Arintha Widya


REKOMENDASI HARI INI

Komnas Perempuan: Pemerintah Harus Pastikan Implementasi Pemenuhan HAM bagi Perempuan