Perempuan Karier Perlu Tahu, 8 Skills Penting Ini Dibutuhkan di 2025

Arintha Widya - Jumat, 27 Desember 2024
Skills penting yang dibutuhkan di tahun 2025
Skills penting yang dibutuhkan di tahun 2025 Perawit Boonchu

Kemampuan menganalisis data menjadi yang paling dicari menurut laporan World Economic Forum.

Skill ini melibatkan pengumpulan, interpretasi, dan penggunaan data untuk pengambilan keputusan strategis.

Tools seperti Excel, SQL, Tableau, atau Python sering digunakan dalam analisis data.

Manfaat:

  • Membantu menciptakan strategi berbasis data.
  • Membuka peluang karier di berbagai bidang, seperti pemasaran, keuangan, hingga teknologi.

3. Pengembangan Perangkat Lunak

Industri semakin bergantung pada teknologi, sehingga kebutuhan akan pengembang perangkat lunak terus meningkat.

Peran seperti software engineer, DevOps engineer, atau systems developer memiliki potensi penghasilan yang besar.

Skill yang diperlukan:

  • Bahasa pemrograman seperti Python, Java, atau C++.
  • Tools seperti Git dan Docker.

4. Pengalaman Pengguna (User Experience)

Sumber: Coursera
Penulis:
Editor: Arintha Widya