Dampak Positif AI terhadap Kehidupan Perempuan di Asia Tenggara

Tim Parapuan - Selasa, 31 Desember 2024
Komnas Perempuan Dorong Media Berperan Aktif dalam Pencegahan Kekerasan Berbasis Gender
Komnas Perempuan Dorong Media Berperan Aktif dalam Pencegahan Kekerasan Berbasis Gender gorodenkoff

 

“Dengan AI generatif, para pengusaha dapat dengan cepat membuat konten berkualitas lebih tinggi hanya dalam waktu 10-20 menit,” jelas Kagohashi.

Hasilnya, tingkat keterlibatan online meningkat, begitu pula penjualan mereka.

Program ini juga akan menjangkau lebih dari 15.000 usaha kecil dan menengah di seluruh Filipina dalam tiga tahun mendatang.

Thailand: Perlindungan untuk Perempuan dan Anak Perempuan

Di Thailand, platform SoSafe yang didukung AI telah menjadi penyelamat bagi perempuan yang menghadapi masalah seperti kekerasan dalam rumah tangga, pelecehan seksual, dan kehamilan yang tidak diinginkan.

Didukung oleh Dana Kependudukan PBB (UNFPA), SoSafe menyediakan informasi terpercaya kepada 600.000 pengguna di 14 provinsi.

Platform ini memanfaatkan AI untuk mendeteksi kata kunci dan memberikan respons otomatis yang tepat waktu, memastikan para pengguna mendapatkan dukungan yang mereka butuhkan.

Dengan SoSafe, lebih dari 1.000 kasus kekerasan dalam rumah tangga telah dilaporkan kepada pihak berwenang.

Program ini menunjukkan bagaimana teknologi dapat menjadi alat perlindungan yang kuat, khususnya bagi perempuan dalam situasi rentan.

Sumber: UN Women
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

Manfaat dan Risiko dari Berbagai Posisi Tidur: Telentang, Tengkurap, dan Miring