Pemerintah Prediksi 4 Juta Orang Akan Mendaftar Seleksi CPNS 2021

Shenny Fierdha - Rabu, 10 Maret 2021
Peserta tes CPNS sedang mengikuti ujian
Peserta tes CPNS sedang mengikuti ujian Tribunnews

Baca Juga: Waspada! Tingginya Sesi Online Bisa Picu Kekerasan Berbasis Gender Online

Sementara, sisa 83.000 orang PNS atau PPPK akan ditempatkan di pemerintah pusat.

Tidak Jauh Berbeda dari Seleksi CPNS 2019

Kalau dibandingkan, tahapan seleksi CPNS 2021 diperkirakan tidak jauh berbeda dari tahapan seleksi CPNS 2019.

Adapun seleksi CPNS 2020, diwartakan Kompas.com, ditiadakan karena pandemi COVID-19.

Maka itu tahapan seleksi CPNS 2019 seolah menjadi “pembanding” untuk tahapan seleksi CPNS 2021.

Baca Juga: Eleanor Roosevelt Dibuat Versi Barbie, Simak Fakta Soal Beliau Yuk!

Adapun tahapan seleksi CPNS 2019 adalah sebagai berikut.

1. Pengumuman formasi

2. Pembukaan pendaftaran

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Peran Perempuan Minim, DPR Refleksi Pemilihan Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK 2024-2029