Intermittent Fasting: Pola Makan yang Menurunkan Berat Badan, Caranya?

Ratu Monita - Kamis, 25 Maret 2021
Ilustrasi pola makan
Ilustrasi pola makan User115205

2. Metode 5:2

Metode pola makan ini mengatur kamu untuk makan seperti biasa selama lima hari dalam seminggu dan berpuasa di dua hari lainnya.

Selama 5 hari kamu diperbolehkan makan seperti biasa tanpa membatasi kalori.

Sementara di dua hari lainnya, jika kamu biasa makan 2.000 kalori per hari, maka kamu diminta untuk makan maksimal sebanyak 500 kalori di setiap harinya.

Baca Juga: Cocok Bagi Pejuang Diet, Sederet Buah Ini Ampuh Turunkan Berat Badanmu

Berdasarkan hasil penelitian, tipe pola makan 5:2 ini efektif untuk menurunkan berat badan dan juga mengontrol kadar gula darah yang dapat menyebabkan diabetes tipe 2.

Sayangnya, metode pola makan intermitten fasting yang satu ini memang terbukti efektif, tapi tidak untuk semua orang.

Jadi, pastikan untuk konsultasi dengan dokter terlebih dulu sebelum Kawan Puan memulai pola makan 5:2 ini ya.



REKOMENDASI HARI INI

Peran Perempuan Minim, DPR Refleksi Pemilihan Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK 2024-2029