Self Care Bukanlah Memanjakan Diri, Simak Penjelasan dari Ahli

Ratu Monita - Senin, 26 April 2021
Ilustrasi self care
Ilustrasi self care

Namun, menurut Dr. Darling di era sekarang sudah saatnya perempuan memandang self care secara berbeda. 

"Self care berarti kamu meluangkan waktu untuk merawat dirimu sendiri," ujarnya.

Jika tidak merawat diri

Saat stres dan tidak melakukan self care hal yang terjadi pada diri kamu adalah permasalahan, salah satunya masalah kesehatan.

Sebab, stres yang kamu alami dapat melemahkan sistem kekebalan tubuh dan mengakibatkan kamu menjadi rentan terkena penyakit. 

Baca Juga: Jalani Multiperan di Rumah, Ini Langkah Self-Care yang Bisa Seorang Ibu Lakukan

Perubahan fisiologis yang disebabkan oleh stres ini bisa semakin parah jika kamu melampiaskannya pada hal yang negatif seperti makan junkfood dan minum alkohol. 

Oleh karena itu, Dr. Darling menganjurkan untuk melakukan self care guna mencegah kamu berlaku demikian. 

"Perlakukan diri sendiri dengan cinta, rasa hormat, penuh kebaikan, tetapi juga disiplin," ungkapnya.

Sumber: Cleveland Clinic
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati

Ini 3 Kebiasaan yang Bisa Membuat Otak Menua sebelum Waktunya