7. Tuna
Ikan tuna merupakan sumber protein yang sangat baik dan beberapa tersedia dalam jumlah kalori yang rendah.
Selain itu, tuna merupakan ikan yang kaya nutrisi lain seperti vitamin D, vitamin, B6, dan vitamin B12.
8. Telur
Telur adalah sumber protein, nutrisi, dan lemak sehat yang baik.
Berbagai penelitian telah menunjukkan bahwa telur dapat membantu orang merasa lebih puas dan menghentikan mereka makan berlebihan.
Baca Juga: 7 Makanan Wajib untuk Bantu Kamu Cegah Kulit Kering selama Berpuasa
9. Kembang Kol
Kembang kol memiliki banyak protein dengan sedikit kalori.
Satu cangkir kembang kol memiliki 27 kalori dan 2 gram protein.
10. Brokoli
Satu cangkir brokoli mengandung 2.6 gram protein dan mengandung berbagai nutrisi seperti folat dan kalium.
Sayuran elektrolit ini hanya memiliki 31 kalori per cangkir. (*)
Baca Juga: Tak Bikin Gemuk, Ini Sederet Fakta Menarik Tentang Karbohidrat