Ambil Napas Dalam
Napas kamu menjadi lebih dangkal dan lebih cepat saat merasakan marah.
Dengan menarik napas dalam-dalam dari hidung secara perlahan dan menghembuskan napas dari mulut selama beberapa saat dapat membuatmu tenang.
Untuk melakukan ini kamu perlu fokus dan emosi kamu akan mereda.
Baca Juga: Sayangi Diri Sendiri, Begini Cara Menjaga Kesehatan Mental Kawan Puan
Berjalan-jalan
Saat kanu merasakan amarah kamu dapat meredakannga dengan melakukan aktivitas yang menyenangkan.
Kamu dapat berjalan-jalan, bersepeda, atau bahkan berolahraga.
Lakukan hal yang dapat membuat tubuh dan pikiranmu tidak kembali merasakan amarah.