Ingin Mendaki Gunung Akhir Pekan? Ini Tips untuk Pendaki Pemula

Tim Parapuan - Kamis, 7 November 2024
Mendaki Gunung
Mendaki Gunung Dok. Instagram @eigeradventure

Olahraga ini nggak hanya akan membantu tubuhmu lebih bugar, tapi juga membiasakan tubuhmu untuk tidak cepat lelah ketika nanti di jalur pendakian.

Dengan fisik yang kuat, kamu akan bisa menikmati pendakian tanpa mudah lelah atau kehabisan napas.

3. Ajak Teman yang Sudah Berpengalaman

Mendaki untuk pertama kali bisa jadi pengalaman yang penuh tantangan, maka ajaklah teman berpengalaman.

Teman yang sudah sering mendaki biasanya tahu jalur dengan baik, bisa mengatur kecepatan, dan membantu memotivasi ketika kamu mulai merasa lelah.

Mereka juga bisa membantumu saat persiapan, seperti memeriksa peralatan, cara packing barang agar rapi dan tidak berat, hingga hal-hal penting apa saja yang perlu dibawa.

Pendaki berpengalaman juga sering punya kemampuan survival yang baik, sehingga akan sangat membantu dalam menjaga keselamatan dan kenyamananmu selama pendakian.

Kamu pun bisa lebih tenang dan merasa aman karena ada yang bisa diandalkan di tengah perjalanan.

Baca Juga: Lari Sambil Mendaki Gunung, Ini Pengalaman Trail Runner Perempuan di Dieng Caldera Race 2024

4. Bawa Barang Seperlunya, Hindari Bawaan Berat



REKOMENDASI HARI INI

Hewan Peliharaan Pipis di Karpet? Begini Cara Menghilangkan Bau Pesingnya